Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2009

BERKAH DARI PERBEDAAN PERAN

BERKAH DARI PERBEDAAN PERAN Oleh : Abd Aziz “Meski pembicaraan atas nama gender sering kali menjadi bahan perbincangan yang hangat, tapi tidak tentu hakikat dari gender jika dipermasalahkan tidak seruwet apa yang sedang didiskusikan bersama.” Untuk meningkatkan status dan kualitas perempuan telah dilakukan berbagai program dan kegiatan pemberdayaan perempuan, namun hasilnya masih belum memadai, Kesempatan kerja perempuan belum membaik, beban kerja masih berat dan pendidikan masih rendah. Dari kegiatan tersebut lahir pemikiran bahwa hubungan/relasi yang timpang antara perempuan dan laki-laki di dalam dan di luar keluarga perlu diubah artinya diperlukan suatu perubahan struktural yaitu perubahan relasi sosial dari yang timpang ke relasi sosial yang setara dimana keduanya merupakan faktor penting dalam menentukan berbagai hal yang menyangkut kehidupan keluarga. Pada tahun 1980 diselenggarakan Konferensi Dunia tentang perempuan yang kedua di Kopenhagen setelah Konferensi Dunia tentang per